Pages

Wednesday, March 12, 2014

Phalaenopsis Penang Girl

Phalaenopsis berikut merupakan primary hybrid dari persilangan dua jenis Phalaenopsis spesies, yaitu Phalaenopsis violacea (seed parent) x Phalaenopsis venosa (pollen parent).




Phalaenopsis Penang Girl


Hasil dari persilangan ini tentunya bervariasi. Ada yang cenderung memiliki warna dari indukan Phalaenopsis violacea dan ada juga yang mengikuti warna dari Phalaenopsis venosa.
Punyaku seperti foto di atas kebetulan mempunyai warna campuran dari kedua indukannya.

Anggrek hybrid ini sangat wangi.
Warna yang dihasilkan juga cantik.

Tidak ada yang spesial dalam hal perawatan, sama seperti anggrek jenis Phalaenopsis lainnya.
Letakkan di tempat yang tidak terkena sinar matahari secara terus menerus karena anggrek ini menyukai kelembaban yang tinggi.

No comments:

Post a Comment