Sunday, February 9, 2014

Catasetum tenebrosum

Masih membahas tentang anggrek jenis Catasetum.
Kali ini ada namanya karena gampang buat ditemukan di om Google.
Catasetum tenebrosum berasal dari kata tenebrosa yang berarti gelap. Sesuai dengan warna bunganya yang merah gelap atau merah tua.




Catasetum tenebrosum


Bunganya berbentuk segitiga dengan warna merah gelap, lidah berwarna kuning kehijauan dan ada taring juga.
Lumayan aneh buat di koleksi.

Media yang ku pakai adalah arang saja. Atau boleh juga dengan cacahan pakis.
Atur penyiraman agar bulb nya tidak busuk atau pun kering. Bisa ditaruh di bawah sinar matahari langsung dengan bantuan paranet.
Bisa juga ditaruh di bawah naungan asal masih terkena matahari pagi.








No comments:

Post a Comment